Pelantikan Pengurus Dekopinda Kota Padang, Pjs Wako : Pengelola Koperasi Harus Punya Kemauan

Ekspos Sumbar , (PADANG) - Dalam pengelolaan Koperasi yang paling penting adalah kemampuan serta kemauan dari seluruh jajaran pengurus...


Ekspos Sumbar, (PADANG) - Dalam pengelolaan Koperasi yang paling penting adalah kemampuan serta kemauan dari seluruh jajaran pengurus dan anggota untuk terus meningkatkan profesionalitas. Tanpa hal tersebut niscaya koperasi akan tertinggal terus dengan lembaga perekonomian lainnya.

Hal itu dikatakan Penjabat sementara (Pjs) Walikota Padang Drs. Alwis pada pelantikan pengurus Dewan Koperasi Indonesia Daerah (DEKOPINDA) Kota Padang di Aula RRI Padang, Senin (5/3).

Menurut Pjs. Wako Padang Alwis, kehadiran Dekopinda merupakan memberikan penguatan baru bagi kemajuan koperasi. Gerakan koperasi di Kota Padang diyakini akan lebih pesat sehingga menjadi kekuatan lembaga ekonomi yang berbasis kerakyatan dan dibangun secara kebersamaan.

"Untuk itu mari kita saling bahu membahu dalam memajukan koperasi  bersama Dekopinda Kota Padang yang baru dilantik," ajaknya.

Kepada pengurus Alwis  berharap dapat bekerja  secara profesional sehingga lebih maksimal membangkitkan koperasi yang saat ini tercatat sebanyak 729 unit di Kota Padang. Koperasi tersebut terdiri dari berbagai macam usaha dengan sistem pengelolaan ada yang masih konvensional, ada yang berpola syariah.

"Sebanyak 729 unit koperasi yang ada dengan berbagai usaha dan pola pengelolaan menyebar di setiap kelurahan. Semua ini diharapkan bisa berkembang dengan baik," tukasnya.

Sementara itu, jajaran pengurus Dekopinda Kota Padang yang dilantik oleh Ketua Dekopinda Provinsi Sumatera Barat Hendra Irwan Rahim diketuai oleh Wahyu Iramana Putra. 

Wahyu yang juga Wakil Ketua DPRD Kota Padang ini mengungkapkan, Dekopinda bakal membawa dampak positif untuk kemajuan koperasi. Selain berfungsi membina, Dekopinda juga akan membuka jaringan kerjasama antar koperasi pada berbagai bentuk usaha.

"Dekopinda juga merupakan partner pemerintah dalam peningkatan kesadaran berkoperasi, sehingga bisa dipadukan dengan program pemerintah," tukuk Wahyu. (Hms)
Nama

Agam,4,Batam,1,Bukittingi,3,Dhamasraya,1,dprd,15,DPRD Kabupaten Lima Puluh Kota,5,DPRD Kota Payakumbuh,1,dprdpadang,1131,Emdes,118,Hukrim,26,Identitas,2,Kabupaten,25,Kabupaten Lima Puluh Kota,9,Kabupaten Solok,5,Kota,23,Kota Padang,1480,Lima Puluh Kota,103,Liputan Khusus Humas Pemko Payakumbuh,1,Liputankhusus,92,Mentawai,5,nasional,69,Olah Raga,59,Olah Raga.,19,olahraga,11,padang,152,Padang Panjang,2,Padang Pariaman,3,Pariaman,2,Pariwara,71,Pariwisata,34,Pasaman,2,Pasaman Barat,99,Payakumbuh,370,Pemko,146,pendidikan,24,Peristiwa,5,Pesisir Selatan,5,Politic,160,Politik,24,Polri,39,redaksi,2,Sawahlunto,1,Sijunjung,3,Solok Selatan,1,Sumbar,354,Tanah Datar,2,Teras ExposSumbar,3,
ltr
item
eXpos Sumbar: Pelantikan Pengurus Dekopinda Kota Padang, Pjs Wako : Pengelola Koperasi Harus Punya Kemauan
Pelantikan Pengurus Dekopinda Kota Padang, Pjs Wako : Pengelola Koperasi Harus Punya Kemauan
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhp2iceRFV91Z3eIS4YZuuXdZPumd0VZKVRzhKy-gOcqkWEXzO2VgXemvVhyphenhyphenkc2eO311VNKZc5_YpqulemWOSuGVZt3sq5PzK1-15bl6Vy0cYKEPKaDbeqFcC2MWd78Dkx9qCeajpLiwDw/s400/FB_IMG_1520342959107.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhp2iceRFV91Z3eIS4YZuuXdZPumd0VZKVRzhKy-gOcqkWEXzO2VgXemvVhyphenhyphenkc2eO311VNKZc5_YpqulemWOSuGVZt3sq5PzK1-15bl6Vy0cYKEPKaDbeqFcC2MWd78Dkx9qCeajpLiwDw/s72-c/FB_IMG_1520342959107.jpg
eXpos Sumbar
https://www.expossumbar.com/2018/03/pelantikan-pengurus-dekopinda-kota.html
https://www.expossumbar.com/
https://www.expossumbar.com/
https://www.expossumbar.com/2018/03/pelantikan-pengurus-dekopinda-kota.html
true
8969530017625525440
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content