Wali Kota Mahyeldi : Tingkatkan Mutu Pendidikan, Pengelola Harus Profesional

Ekspos Sumbar (Padang) - Meningkatnya mutu   pendidikan ditentukan dari jalur formal yang dikelola secara profesional oleh tenaga pend...


Ekspos Sumbar (Padang) - Meningkatnya mutu   pendidikan ditentukan dari jalur formal yang dikelola secara profesional oleh tenaga pendidik. Akreditasi sekolah sebagai sala satu untuk mengawasi upaya peningkatan mutu tersebut. 

Hal ini disampaikan oleh Wali Kota Padang Mahyeldi saat pembukaan Workshop Jaringan Penelitian (Jarlitbang)  Pendidikan Kota Padang Tahun 2019 yang diadakan oleh Badan Perencanaan Pembanguan Daerah (Bappeda)  Kota Padang, di Hotel Pangeran Bach, Kamis (21/03/2019).

Manyeldi menjelasakan, hasil akreditasi sekolah dan peta mutu pendidikan diharapkan dapat menentukan tingkat kelayakan suatu sekolah dalam menyelenggarakan layanan pendidikan dan memperoleh gambaran tentang kinerja suatu sekolah.

"Disamping itu, kehadiran guru diharapkan dapat membantu proses pendidikan lebih baik, mempunyai pendidikan yang dapat ditauladani peserta dan mampu mencerdaskan kehidupan bangsa," tuturnya.

Untuk menjamin terselenggaranya pendidikan yang bermutu, pemerintah melalui Kemendiknas mengeluarkan delapan aturan standar pendidikan yang terdiri dari standar isi, standar kompetensi lulus, standar kompetensi pendidikan, standar pendidik dan tenaga kependidikan, standar proses, standar sarana dan prasarana pendidikan, standar penilaian dan standar pembiayaan. 

"Kedelapann standar ini harus menjadi satu kesatuan dan saling mendukung satu sama demi tercapainya mutu pendidikan yang berkualitas," imbuh nya.

Mahyeldi mengingatkan, kepada pengawas sekolah diharapkan melakukan pengawasan terhadap guru-guru yang telah bersertifikasi dalam pelaksanaan proses pembelajaran.

 "Jangan sampai guru yang sudah bersertifikasi tidak melakukan proses pembelajaran tidak disiplin disiplin," tutupnya. 

Kepala Bappeda Kota Padang Medi Iswandi mengatakan, kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan mutu pendidikan melalui kemandirian dan inisiatif  sekolah dalam mengelola dan memberdayakan sumber daya, serta memberikan masukan kepada semua stakeholder pendidikan dalam mengatasi kelemahan dan kekurangan pelaksanaan peningkatan mutu pendidikan.

"Dengan adanya Jarlitbang ini,  dapat menambah bahan perencanaan mengenai peningkatan mutu pendidikan serta meningkatkan mutu kompetensi antar sekolah/Madrasah di Kota Padang," jelasnya.

Medi menambahkan, peserta dalam Jarlitbang ini berasal dari SD negeri dan swasta, SMP negeri dan swasta, Pengawas SD, SMP, Orgaisasi Perangkat Daerah (OPD) terkait, Dewan Pendidikan dan anggota Tim Jarlitbang Pendidikan.

"Semoga kegiatan berjalan dari awal hingga akhir. Adapun narasumber dalam kegiatan ini, Rektor Universitas Negeri Padang (UNP) Prof. Ganefri, Ph.D, Ketua BAN Sumbar Prof. Dr. Sufyama Marsidin, M.Pd, Kepala LPMP Sumbar Drs. Rasoki Lubis, M.Pd, dan Kepala Dinas Pendidikan Kota Padang, Drs. Barlius, MM. (Hms)
Nama

Agam,4,Batam,1,Bukittingi,3,Dhamasraya,1,dprd,15,DPRD Kabupaten Lima Puluh Kota,5,DPRD Kota Payakumbuh,1,dprdpadang,1131,Emdes,118,Headline,11,Hukrim,26,Identitas,2,Kabupaten,25,Kabupaten Lima Puluh Kota,9,Kabupaten Solok,7,Kota,23,Kota Padang,1480,Lima Puluh Kota,103,Liputan Khusus Humas Pemko Payakumbuh,1,Liputankhusus,92,Mentawai,5,nasional,75,Olah Raga,59,Olah Raga.,19,olahraga,11,padang,153,Padang Panjang,2,Padang Pariaman,3,Pariaman,2,Pariwara,71,Pariwisata,34,Pasaman,2,Pasaman Barat,99,Payakumbuh,370,Pemko,146,pendidikan,24,Peristiwa,5,Pesisir Selatan,5,Politic,160,Politik,24,Polri,39,redaksi,2,Sawahlunto,1,Sijunjung,3,Solok Selatan,1,Sumbar,356,Tanah Datar,2,Teras ExposSumbar,3,
ltr
item
eXpos Sumbar: Wali Kota Mahyeldi : Tingkatkan Mutu Pendidikan, Pengelola Harus Profesional
Wali Kota Mahyeldi : Tingkatkan Mutu Pendidikan, Pengelola Harus Profesional
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEg8nn4alAgGEeK-Xmq7vTVceDML0hbcTiAfwUNF2WP4yg53b_OZb5cSqBX-NiPAgkhzso0P1lzswu8DoiwWIQpw23kEX4A1qME3Ku0ZyA37zIkI8NVpH0lzoEqtzYTZD5ZaBVwR3TGNdLk/s400/FB_IMG_1557840786493.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEg8nn4alAgGEeK-Xmq7vTVceDML0hbcTiAfwUNF2WP4yg53b_OZb5cSqBX-NiPAgkhzso0P1lzswu8DoiwWIQpw23kEX4A1qME3Ku0ZyA37zIkI8NVpH0lzoEqtzYTZD5ZaBVwR3TGNdLk/s72-c/FB_IMG_1557840786493.jpg
eXpos Sumbar
https://www.expossumbar.com/2019/03/wali-kota-mahyeldi-tingkatkan-mutu.html
https://www.expossumbar.com/
https://www.expossumbar.com/
https://www.expossumbar.com/2019/03/wali-kota-mahyeldi-tingkatkan-mutu.html
true
8969530017625525440
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content