Boby Rustam Minta SPR Plaza Padang Lunasi Tunggakan Restribusi Yang Mencapai 7,3 M

Boby Rustam Padang - Sekretaris Komisi II DPRD Kota Padang, Boby Rustam menegaskan, SPR Plaza Padang harus membayar tunggakan retrib...

Boby Rustam

Padang - Sekretaris Komisi II DPRD Kota Padang, Boby Rustam menegaskan, SPR Plaza Padang harus membayar tunggakan retribusi sebesar Rp7,3 miliar ke Pemerintah Kota Padang.

"Kami sudah membahas masalah tunggakan retribusi SPR Plaza Padang ini ketika rapat dengan Dinas Perdagangan. Kami sudah membuat surat untuk mendatangi SPR Plaza Padang," ungkap Boby Rustam kepada wartawan, Senin, (6/7).

Bahkan, tegas Boby Rustam, tidak ada istilah bayar 10 persen dari besaran tunggakan terlebih dahulu, jika tidak ada itikad baik dari SPR Plaza Padang.

"Malahan kami dari Komisi II, jika tidak ada realisasinya, tidak ada itikad baiknya, maka angsuran 10 persen itu, tidak kami toleransi," pungkasnya.

Pasalnya, kata Boby, tunggakan retribusi SPR Plaza Padang tersebut sudah sejak tahun 2012. Artinya sudah 8 tahun. 

"Harus mereka bayar! Kalau 10 persen itu, berarti mengangsur hutang itu namanya. Kalau tidak, entah kapan mereka bayar hutangnya," cakap Bobym

Kalau tidak, tegas Boby, akan ditempuh jalur hukum. Pada prisipnya, Komisi II berusaha mendorong, agar tunggakan retribusi tersebut segera mereka bayar.

"Kita akan berusaha agar mereka segara bayar. Ini kan tujuannya untuk meningkatkan PAD Kota Padang," pungkasnya. (Ar/By)

COMMENTS

Nama

Agam,4,Batam,1,Bukittingi,3,Dhamasraya,1,dprd,15,DPRD Kabupaten Lima Puluh Kota,5,DPRD Kota Payakumbuh,1,dprdpadang,1131,Emdes,118,Hukrim,26,Identitas,2,Kabupaten,25,Kabupaten Lima Puluh Kota,9,Kabupaten Solok,5,Kota,23,Kota Padang,1480,Lima Puluh Kota,103,Liputan Khusus Humas Pemko Payakumbuh,1,Liputankhusus,92,Mentawai,5,nasional,69,Olah Raga,59,Olah Raga.,19,olahraga,11,padang,152,Padang Panjang,2,Padang Pariaman,3,Pariaman,2,Pariwara,71,Pariwisata,34,Pasaman,2,Pasaman Barat,99,Payakumbuh,370,Pemko,146,pendidikan,24,Peristiwa,5,Pesisir Selatan,5,Politic,160,Politik,24,Polri,39,redaksi,2,Sawahlunto,1,Sijunjung,3,Solok Selatan,1,Sumbar,354,Tanah Datar,2,Teras ExposSumbar,3,
ltr
item
eXpos Sumbar: Boby Rustam Minta SPR Plaza Padang Lunasi Tunggakan Restribusi Yang Mencapai 7,3 M
Boby Rustam Minta SPR Plaza Padang Lunasi Tunggakan Restribusi Yang Mencapai 7,3 M
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjvuUKnPR-tn7ufeaL8KFvx0cs_53MGoVhqX2umZWXoC5D47Fld1i7zqQhIh4OcJ-iX_w3zQOCCaDYQbxxMDMeqbMukEA1C8V1WRPqgCGMpl7yAfojLIWqTLHSfB9yZuy4reGYKlehjdEc/s400/1594044320220134-0.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjvuUKnPR-tn7ufeaL8KFvx0cs_53MGoVhqX2umZWXoC5D47Fld1i7zqQhIh4OcJ-iX_w3zQOCCaDYQbxxMDMeqbMukEA1C8V1WRPqgCGMpl7yAfojLIWqTLHSfB9yZuy4reGYKlehjdEc/s72-c/1594044320220134-0.jpg
eXpos Sumbar
https://www.expossumbar.com/2020/07/boby-rustam-minta-spr-plaza-padang.html
https://www.expossumbar.com/
https://www.expossumbar.com/
https://www.expossumbar.com/2020/07/boby-rustam-minta-spr-plaza-padang.html
true
8969530017625525440
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content